Jumat, 13 Februari 2009

Kantin sehat

Sanitasi kantin yang baik dan memenuhi persyaratan kesehatan diperlukan kepedulian beberapa pihak, terutama kepala sekolah sebagai pimpinan, guru Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) sebagai Pembina Usaha kesehatan sekolah dan pengelola kantin sebagai pelaksanaan sanitasi kantin. Agar kepala sekolah, guru UKS dan pengelola kantin mempunyai kepedulian terhadap kantin sekolah, maka perlu adanya pengetahuan yang benar tentang sanitasi kantin sekolah dasar. Kepala sekolah mempunyai kapasitas dalam menentuan kebijakan tentang penyelenggaraan kantin sekolah yang sehat. Sementara guru UKS mempunyai peranan dalam melakukan pembinaan terhadap kantin sekolah yang sehat dan pengelola kantin mempunyai kewajiban untuk melaksanakan sanitasi kantin yang benar sehingga tidak melimbulkan dampak negatip terhadap kesehatan